Jembatan Suramadu, Respon Ulama Terhadap Industrialisasi

Jembatan Suramadu, Respon Ulama Terhadap Industrialisasi

Jembatan Suramadu, Respon Ulama Terhadap Industrialisasi

Jembatan Suramadu, Respon Ulama Terhadap Industrialisasi

eBook

$4.99 

Available on Compatible NOOK devices, the free NOOK App and in My Digital Library.
WANT A NOOK?  Explore Now

Related collections and offers

LEND ME® See Details

Overview

Jembatan Suramadu, Respon Ulama Terhadap Industrialisasi
by Muthmainnah, Kata Pengantar : Dr. Kuntowijoyo

Pada awal tahun 1991, masyarakat Madura dikejutkan oleh berita gembira. Saat itu, isu-isu tentang akan dibangunnya jembatan Surabaya-Madura (selanjutnya akan ditulis jembatan Suramadu) menjadi headline di hampir semua media di Indonesia. Isu itu, ternyata bukan hanya isapan jempol belaka. Pemerintah Indonesia melalui Keputusan Presiden RI No. 55/1990 tanggal 14 Desember 1990 memutuskan untuk membangun jembatan Suramadu. Semula, masyarakat Madura mengira jembatan Suramadu akan dibangun semata-mata untuk tujuan memperlancar arus transportasi. Namun melalui Keppres RI No. 55/1990, pemerintah menetapkan bahwa pembangunan jembatan Suramadu perlu diikuti dengan pembangunan kawasan industri di daerah sekitar jembatan itu dibangun. Ini berarti bahwa pembangunan jembatan Suramadu dan industrialisasi Madura dijadikan satu paket. Artinya, tanpa industrialisasi, tak ada jembatan.

For additional information on publishing your books on iPhone and iPad please visit www.AppsPublisher.com

Product Details

BN ID: 2940012227133
Publisher: Apps Publisher
Publication date: 02/23/2011
Sold by: Barnes & Noble
Format: eBook
File size: 935 KB

About the Author

Muthmainnah, lahir di Bangkalan 2 Desember 1970. Selepas menempuh pendidikan dasar hingga menengah di tanah kelahirannya, pada tahun 1990 ia kuliah di Jurusan ilmu Sosiatri Fisipol UGM. Pada semester akhir (tahun 1995) bersama CRI Alocita mengadakan penelitian tentang Local Leader di Madura. Penelitian itu diteruskannya,untuk menyusun skripsi dan mendapat bantuan dana dari Litbang Kompas. Seusai kuliah, beberapa kali terlibat dalam penelitian di Madura. Dan Kini, sedang studi Sosiologi di Pasca Sarjana UGM Yogyakarta.

For an author bio and photo, reviews and a reading sample, visit www.drom.mobi
From the B&N Reads Blog

Customer Reviews